Iklan Baris :
Ingin Pasang Iklan, Klik disini - Ingin Koreksi, Klik Teks ini
Polkam  

PKK Mitra STRATEGIS Pemerintah di Bidang PEMBERDAYAAN Keluarga

Reporter: Marthen RadjaEditor: Dedy -Rumah Web Jakarta
CitraNews

Pj. Gubetmur NTT, Andriko Noto Susanto pose bersama TP PKK saat Rakorda  di Kupabg. Doc. citra-news.com/biro APim setdantt

Citra News.Com, KUPANG – PENJABAT Gubernur NTT, Dr. Andriko Noto Susanto, S.P, M.P menyatakan PKK adalah mitra strategis pemerintah dalam mendukung program-program pembangunan daerah, terutama di bidang pemberdayaan keluarga.

Hal ini disampaikan Andriko saat membuka Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi NTT Tahun 2024, tanggal 03 Desember kemarin.

Baca Juga :  Peran Ganda TNI di Perbatasan NKRI-RDTL

Penjabat Gubernur NTT, Andriko dalam sambutannya di Aula Rumah Jabatan Gubernur NTT dia menyebut, ada beberapa poin strategis untuk memaksimalkan peran TP PKK agar dapat melatih kemampuan diri dalam menyikapi berbagai persoalan yang ada di tengah-tengah masyarakat saat ini. Sehingga dapat berkontribusi juga bagi kemajuan daerah dan nasional.

Baca Juga :  Pejabat OPD Diingatkan Berikan Pelayanan JANGAN Cuma OTOT

Point strategis dimaksud pertama, saya (Andriko, red) ingin menegaskan pentingnya Penguatan Peran PKK. Rakorda ini, tegas dia, harus menjadi momentum untuk semakin memperkuat peran PKK sebagai mitra strategis pemerintah, terutama dalam bidang pemberdayaan keluarga.

Baca Juga :  Wabup JERRY Terharu Tapi BANGGA Dengan Gubernur VIKTOR

Sumber: Siaran Pers
Disclaimer: Artikel Ini Merupakan Kerja Sama CitraNews.Com Dengan Tim Penggerak PKK. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggung jawab Tim Penggerak PKK.